Senin, 18 Oktober 2021

Materi Ajar

 

MATERI AJAR
 
Ayo Membayar Zakat
 
 Hari/ tanggal     : Kamis, 28 Oktober 2021
 Kelas                 : (VI A- VI F )
 Pertemuan ke 13 : Evaluasi Hasil Penilaian Tengah Semester dan Ayo Membayar Zakat

Tujuan pembelajaran :Siswa dapat memahami hikmah zakat sebagai implementasi dari rukun Islam


Evaluasi Hasil Penilaian Tengah Semester
 
Setelah umi evaluasi, ternyata soal yang banyak salah pada Bab Asma'ul Husna, di bawah ini umi tuliskan soal dan kunci jawabannya. Lihat tulisan miring yang bergaris bawah, tulisan tersebut sebagai kata kuncinya.


16.

Salah satu nama Allah SWT yang memiliki arti Allah tempat meminta pertolongan atau tempat berdoa adalah ....

 

A.

As shomad

C.

Al akbar

 

B.

Al bashir

D.

As sami’

 

17.

          Kunci Jawaban : A

Jika kita mengamalkan salah satu asma’ul husna As-Shomad “ maka kita akan terhindar dari perbuatan ...

 

A.

Syirik

C.

Pelit

 

B.

Kufur nikmat    

Kunci Jawaban : A

D.

Dengki 

 

 

18.

                            

Setiap makhluk yang memiliki nyawa pasti akan mati, setiap manusia sudah ditentukan kadar rejekinya. Hal ini menunjukkan kekuasaan Allah.swt dengan asma’ul husna... .

 

A.

Al mumiit

C.

Al muqtadir

 

B.

Al muqoddiim

D.

Al baqi’

 

19.

            Kunci Jawaban : C

Ahsan adalah orang yang peduli kepada orang lain, dia suka membantu dan mendahulukan kepentingan orang lain daripada kepentingan pribadi. Ahsan melakukan hal tersebut karena meneladani asmaul husna ....

 

A.

Al mumiit

C.

Al muqtadir

 

B.

Al muqoddiim

D.

Al baqi’

 

20.

 Kunci Jawaban :B

Semua mahluk akan binasa, karena setiap yang bernyawa pasti mengalami kematian. Sedangkan benda yang sifatnya materi, akan hancur karena waktu dan usia. Hanya Allah yang Maha... .

 

A.

wujud

C.

rohman

 

B.

baqi’

D.

malik

                 Kunci Jawaban :B


Materi Ajar Hari ini

Memahami Makna Zakat


Anak Sholih dan Sholihah silahkan kalian simak dan pahami video pembelajaran tentang makna zakat( silahkan klik tulisan berwarna biru di bawah ini!

video pembelajaran tentang makna zakat

Makna zakat

Tugas.

Meresume

Tuliskan pengertian, hukum, syarat dan rukun zakat ya nak..

Silahkan baca buku modulnya halaman : 33-34.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar